Hari Hutan Sedunia
Selamat Hari Hutan Sedunia!
Tanggal 21 Maret di tetapkan sebagai Hari Hutan Sedunia. Hari hutan sedunia pertama kali di tetapkan pada tahun 2013, berdasarkan resolusi PBB pada 28 November 2012. Peringatan ini dirayakan untuk saling menyalurkan visi dan misi dalam menjaga hutan. Perlu kita ketahui bahwa setiap tahunnya ada 11 hingga 13 juta hektar hutan yang rusak, terbakar, dan juga hilang dari bumi.
Kita perlu merawat hutan karena hutan memiliki peran yang penting dalam kehidupan kita. Hutan memiliki banyak manfaat bagi seluruh makhluk hidup. Diantara lain menghasilkan oksigen, tempat tinggal hewan, penghasil makanan bagi makhluk hidup, dan banyak manfaat lainnya. Tanpa adanya hutan kita tidak dapat hidup karena tidak adanya oksigen dan sumber makanan.
Hutan juga memiliki beberapa jenis di seluruh dunia, sekitar 15 hutan. Contohnya seperti hutan tropis, Hutan Homogen, Hutan Hetrogen, dan sebagainya. Di Indonesia sendiri memiliki 5 jenis hutan, antara lain ada Hutan Bakau, Hutan Rawa, Hutan Sabana, Hutan Musim, dan juga Hutan Hujan Tropis. Indonesia memiliki hutan seluas 125.922.474 hektare, tidak heran jika Indonesia disebut sebagai “paru-paru di dunia” dengan posisi ke- 3 sebagai negara dengan hutan terluas di dunia.
Namun, hutan kini sudah banyak yang rusak. Di negara kita sendiri sudah ada 59,6 juta hektar hutan yng telah rusak. Maka dari itu, kita sebagai anak bangsa harus memiliki kesadaran untuk menjaga lingkungan.
Selamat Hari Hutan Sedunia semua^^ , mari menjaga dan merawat hutan kita!
World Forest Day
Happy World Forest Day!
March 21 is designated World Forest Day. World forest day was first set in 2013, based on a UN resolution on November 28, 2012. This warning is celebrated to channel each other's vision and mission in protecting forests and protecting forests. We need to know that every year there are 11 to 13 million hectares of forest that is damaged, burned, and also lost from the earth.
We need to take care of forests because forests have an important role in our lives. Forests have many benefits for all living things. Among others produce oxygen, shelter animals, producing food for living things, and many other benefits. Without forests we cannot live because of the absence of oxygen and food sources.
Forests also have several species throughout the world, around 15 forests. Examples such as tropical forests, Homogeneous Forests, Hetrogen Forests, and so on. In Indonesia itself has 5 types of forests, including mangrove forests, swamp forests, savanna forests, forest forests, and also tropical rain forests. Indonesia has a forest area of 125,922,474 hectares, it is not surprising if Indonesia is referred to as "the lungs of the world" with the 3rd position as the country with the largest forest in the world.
However, now many forests have been damaged. In our own country there are already 59.6 million hectares of forest that have been damaged. Therefore, we as children of the nation must have awareness to protect the environment.
Happy World Forest Day all ^^, let's take care and care for our forests!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar